Cara Mengatasi Santri / anak didik yang Lemod atau susah dalam menangkap pelajaran yang kita ajarkan.
Assalau'alaikum wr. wb.
dalam hidup ini memang banyak manusia beraneka ragam dalam berkemampuan, dalam postingan kali ini kami akan memberikan sedikit tips atau cara mengatasi anak yang lemod atau susah mengerti dalam belajar,
- perlu diketahu bahwa kesabaran adalah menjadi kunci utama dalam mengajar atau anda sebagai pengajar. dan tidak mudah marah
- kasih sayang menjadi bagian yang kedua untuk mendidik si anak atau santri supaya si santri tak bosan meghadapi materi anda
- perhatian dengan cara mendisiplinkan anak / santri agar santri bisa memahami pentingnya akan belajar, inilah yang sangat penting dalam pengajaran, kita boleh menggunakan cara yaitu menggunakan perumpamaan dan pertanyaan contohnya dengan kata-kata seperti ini "apakah cita-cita mu nak? maka anak akan menjawab sesuai apa yang Ia cita-citakan contonya si anak menjawab "saya ingin menjadi seorang Ustad/zah". maka anda menjawab " oh begitu ya, nah nak.... belajarlah dengan tekun dan jangan lupa berdo'a pada ALLOH swt, Nabi Muhammad saw, beliau pintar dan cerdas karna beliau tidak pernah malas belajar dan beliau selalu disiplin dalam belajar hingga beliau juga sukses dalam berdagang karna keerdasannya.......... anak ku tersayang ingat lah bahwa menuntut adalah wajib bagi anak yang soleh dan disiplin adalah tingkah laku Rasululloh SAW maka jika kita ingin menjadi umat atau di akui umatnya maka sudah kewajiban anak yang sholeh untuk meneladaninya, dan aku yakin anak ku ini pasti bisa" seperti itulah poin ini sangat penting anada juga bisa menggunakan kata -kata yang lain.
- mempelajari kejiwaan si anak dengan bagaimana naka bisa menangkap matei kita, ini juga sangat penting dan amat penting, karna dengan begitu anda akan dapat menemukan solusinya.
- kendalikan emosi anda dalam mengajar, karna jika anda mudah emosi dan marah akan sangat berbahaya bagi kejiwaan si anak
- sedikit lebih condong kepada anak didik yang lemod dengan arti memberi perhatian khusus pada anak tersebut. dengan memberi semangat dan dorongan
- ikhlas dalam mengajar jangan mengharap papun mengajar ini yang membuat kesabaran dan ketelatenan hilang. dan mengejar target pelajaran yang berlebihan
- beri kekbebasan dalam belajar untuk sementara dari itu anak akan menemukan pentingnya disiplin apapun yang diajarkan
- memberi PR setiap hari tapi jangan banyak-banyak yang penting anak anak dapat mengulang pelajarannya yang sudah kita ajarkan
- Mnedo'akan anak santri setiap Sholat Lima Waktu inilah yang jarang dilakukan para Pengajar ketahuilah dengan do'a setiap Sholat lima Waktu Insya ALLOH dengan RidhoNya prestasi anak tersebut dapat meningkat......
nah seperti itulah tips atau cara yang sering kami lakukan di TPQ kami dan semua berdasarkan praktek bukan sekedar karangan untuk memperbanyak postingan BLOG kami. tapi kami kami ngin mengamalkan tips kami demi tegaknya AGAMA ISLAM dan menciptakan Genersi ISLAM yang lebih Berpengetahuan,, INSYA ALLOH Aamiin.......
Sekian semoga bermanfaat.....
wassalamu'alaikum Wr. Wb.
No comments:
Post a Comment