Sunday, June 30, 2013

Kewajiban Menuntut Ilmu Pengetahuan

Kewajiban Menuntut Ilmu Pengetahuan
salah satu perintah ALLOH bagi hamba-hambanya adalah kewajiban menuntt ilmu sebagaimana firman Alloh dalam Al-Qura Surat At-Tauah ayat 122

yang artinya tidak sepatutnya bagi kaum mukminin itu pergi semuanya (kedalam medan perang). mengapa tidak pergi ketiap-tiap golongan di antara mereka beberapa orang untuk memperdalam penegetahuan mereka tentang agama dan untuk memberi peringatan kepada kaumnya apabila mereka telah kembali kepadanya, supaya mereka tu dapat menjaga dirinya.

pengertian yanga dapat kita petik dari ayat diatas bahwasanya menuntutilmu pengetahuan adalah suatu perintah (amar) sehingga dapat dikatakan suatu kewajiban, dan yang dimaksud disini adalah Ilmu Agama Islam. akan tetapikita harus sadari bahwa agama dalah pedoman kebahagiaan Dunia dan Akherta. jadi Islam itu adalah agama yang sangat luas pengertiaanya coba kita simpulkan pada "KEBAHAGIAAN DUNIA DAN AKHERAT" jadi agama tidak menjurus pada urusan Akhrawi tetapi juga mengajarkan dan menuntun pada duniawi.
Dengan kata lain Alloh juga memrintahkan hamba-hambanya untuk menuntut ilmu pengetahuan tentang urusan duniawi selama tidak menyimpang dari Agama Alloh. Yakni untuk kebahagiaan dan kmaslahatan. Pengertian ini kita dasarkan atas kenyataan bahwa Dunia merupakan perjuangan hidup dan kehidupan dam menghadapi persoalan yang harus dipecahkan dan memerlukan kontribusi Ilmu pengetahuan.

Sudah seharusnya kita menutut dan menyeimbangan Ilmu agama dan Dunia karena dengan keseimbangan itu kita akan lebih mengenal Alloh yang tak henti-hentinya memberikan kita Hidayah dan pengetahuan serta menuntun kita pada kebahagiaan yang senantiasa mengringi kita didunia dan di Akhirat kelak , AAmiiiin....

demikan, Semoga bermanfaat

1 comment:

  1. Ilmu memang sangat penting dalam kehidupan kita di dunia maupu di akherat kelak

    ReplyDelete